kali ini saya ingin berbagi circuit DDS AD 9850, kontroler yang saya pake menggunakan firmware buatan HT717. Saya pilih controler HT717 alasannya controller ini simple, hanya 1 buah ic saja dan atmega 8 harga nya lbh murah. Pada circuit ini , saya tdk menggunakan modul DDS china. Kenapa ? jawab nya modul DDS yang banyak beredar itu mempunyai terminasi 200 ohm bukan 50 ohm dan level out nya kecil (sekitar -13dbm).
Pada skema di atas out dari AD9850 di buat balance dengan perbandingan lilitan 1:4. kemudian masuk ke LPF dengan terminasi pada 50 ohm. LPF terdiri dari 7 elemen eliptical. Fc dari lpf berdasar simulasi sekitar 43 Mhz dengan swr pada pass band nya cukup rendah.
Level out bisa di atur dengan mengganti nilai R set. Rset (pin 12 AD 9850) default nya 2k2. dengan mengganti R set dengan 1k out bisa mencapai +7dbm. tidak disarankan Rset sebesar 1k.
video demo bisa di lihat
disini. video compare modul dds china bisa di lihat
disini
Layout+frimware pls 73''
ReplyDeleteMail:dinga54@hotmail.com
I can buy PCB from you sir
ReplyDeleteHallo Kang Dadang,
ReplyDeleteMasih punya Stok DDS AD9850 ( Yang Udah Jadi ) berapa harganya?
Terus PCB Linear Amplifier IRFP150 berapa selembarnya ?
Mohon infonya.
Terima kasih.
Regards,
Sugeng K
Mas dadang apakah masih ada stok dds nya
ReplyDelete